Minggu, 16 September 2012

Bersyukur Hidup di Jaman Emansipasi (Azalia Febiyanti)


Saya baru pertama kali mengetahui jika psikologi awalnya untuk laki-laki. sebelumnya saya memang sudah tahu kalau perempuan tidak boleh sekolah, karena itu ada R.A. Kartini yang memperjuangkan emmansipasi untuk para perempuan. tapi saya tidak tau kalau ijazah perempuan yang sudah menempuh pendidikan sarjana ditahan 'hanya' karena mereka PEREMPUAN. bahkan mungkin saat mereka meninggal, ijazah mereka baru dapat diberikan!! gak kebayang kalau saya ada pada zaman itu.. saya sangat bersyukur jika saya lahir jauh setelah adanya emansipasi. kalau tidak ada mereka yang berjasa memperjuangkan hak wanita, mungkin saat ini saya tidak sedang kuliah di UNTAR FAK. PSIKOLOGI, tapi saya mungkin sedang di dapur rumah, memasak dan mengurus anak....
terima kasih R.A. Kartini dan para pahlawan lainnya yang berhasil memperjuangkan hak-hak untuk wanita : )

9 September 2012

Tidak ada komentar:

Posting Komentar